DOA HARIAN

Holy Tuesday
Firman tuhan setiap hari

Holy Tuesday

Holy Tuesday
Memorial of the new martyrs. Memorial of Tikhon, patriarch of Moscow and of the entire Russia, who died in 1925; with him we remember all the confessors and martyrs of the Orthodox Church during the Communist regime. Memorial of the genocide in Rwanda.
Baca lebih lanjut

Libretto DEL GIORNO
Holy Tuesday
Tuesday, April 7

Holy Tuesday
Memorial of the new martyrs. Memorial of Tikhon, patriarch of Moscow and of the entire Russia, who died in 1925; with him we remember all the confessors and martyrs of the Orthodox Church during the Communist regime. Memorial of the genocide in Rwanda.


Reading of the Word of God

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

You are a chosen race,
a royal priesthood, a holy nation,
a people acquired by God
to proclaim his marvellous works.

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

John 13,21-33.36-38

Having said this, Jesus was deeply disturbed and declared, 'In all truth I tell you, one of you is going to betray me.' The disciples looked at each other, wondering whom he meant. The disciple Jesus loved was reclining next to Jesus; Simon Peter signed to him and said, 'Ask who it is he means,' so leaning back close to Jesus' chest he said, 'Who is it, Lord?' Jesus answered, 'It is the one to whom I give the piece of bread that I dip in the dish.' And when he had dipped the piece of bread he gave it to Judas son of Simon Iscariot. At that instant, after Judas had taken the bread, Satan entered him. Jesus then said, 'What you are going to do, do quickly.' None of the others at table understood why he said this. Since Judas had charge of the common fund, some of them thought Jesus was telling him, 'Buy what we need for the festival,' or telling him to give something to the poor. As soon as Judas had taken the piece of bread he went out. It was night. When he had gone, Jesus said: Now has the Son of man been glorified, and in him God has been glorified. If God has been glorified in him, God will in turn glorify him in himself, and will glorify him very soon. Little children, I shall be with you only a little longer. You will look for me, and, as I told the Jews, where I am going, you cannot come. Simon Peter said, 'Lord, where are you going?' Jesus replied, 'Now you cannot follow me where I am going, but later you shall follow me.' Peter said to him, 'Why can I not follow you now? I will lay down my life for you.' 'Lay down your life for me?' answered Jesus. 'In all truth I tell you, before the cock crows you will have disowned me three times.'

 

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

You will be holy,
because I am holy, thus says the Lord.

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

Jesus knows well that his "hour" is approaching - that of his death are resurrection. Jesus' heart is crowded with conflicting, emotions: he does not want to die, but neither does he want to flee. The hour of his departure from this world to the Father has come: he is about to leave this world. What will it be of the little group of disciples that he gathered, cared for, loved, and taught? Will they be able to continue being together? Jesus knows that Judas is about to betray him. This disciple does not care that Jesus bent down to wash his feet. With feet that have been washed, touched, and maybe even kissed by Jesus, Judas is about to go out to betray his teacher. It is with great sadness that Jesus says to the apostles: "One of you will betray me." Everyone is dismayed. Indeed, it is not enough to be close to Jesus physically. What count is whether our hearts are close to him and we take part in his plan of salvation. We too may live in the community of the disciples, following its rhythms of life, but if we do not follow the word of the Lord with our heart, if we do not practice the love for the poor concretely, if there is no communion with our brothers and sisters, if there is no commitment for a world of justice and peace, our heart will slowly get farther, our mind will obnubilate and we will lose sight of the Lord's loving dream. And while our gaze on Jesus decreases its focus, our "ego" grows more and more. What was love for Jesus becomes worship for ourselves and our things. Then it becomes natural to slip into betrayal. The battle between good and evil - between trust and distrust - is played out in our heart. And there can be no compromise. This is what happened to Judas. During these days, more than asking us to serve him, Jesus asks us to be near him, to accompany him, and not to leave him alone.

Doa merupakan jantung kehidupan Komunitas Sant'Egidio dan merupakan prioritas yang paling penting. Di penghujung hari, setiap Komunitas Sant'Egidio, besar maupun kecil, akan berkumpul di sekeliling Tuhan untuk mendengarkan sabda-Nya. Sesungguhnya Sabda Allah dan doa merupakan landasan seluruh kehidupan Komunitas. Para rasul tidak bisa tidak selain tetap di sekitar kaki Yesus, seperti yang dilakukan oleh Maria dari Bethani, untuk menerima kasih dan belajar cara-Nya (Fil. 2:5).

Sehingga setiap malam, ketika Komunitas kembali ke kaki Tuhan, Komunitas mengulangi kata-kata dari rasul tak bernama: "Tuhan ajarkanlah kami cara berdoa" Yesus, Sang Guru, terus menjawab: "Ketika kamu berdoa, katakanlah: Abba, Bapa". Hal itu bukanlah satu seruan sederhana. Dengan kata-kata ini, Yesus membiarkan para murid untuk berperan serta dalam hubungan mereka sendiri dengan Bapa. Oleh sebab itu, fakta bahwa sebagai anak-anak Bapa yang bertahta di surga, muncul sebelum kata-kata yang mungkin kita ucapkan. Jadi doa di atas segalanya merupakan cara untuk menjadi manusia. Ini untuk mengatakan bahwa kita anak-anak yang berpaling kepada Bapa dengan iman, dan yakin bahwa hal itu akan didengar.

Yesus mengajar kita memanggil Allah dengan sebutan "Bapa Kami" Tidak hanya "Bapa" atau "Bapaku" Para murid, meskipun mereka berdoa dengan cara mereka, tidak pernah terisolasi tidak juga menjadi yatim; mereka selalu menjadi anggota keluarga Tuhan.

Dalam doa bersama, di samping misteri anak Allah, ada juga misteri persaudaraan, seperti Bapa Gereja mengatakan: "Kamu tidak bisa memiliki Allah sebagai Bapa tanpa memiliki gereja sebagai ibu". Ketika berdoa bersama, Roh Kudus menyatukan para rasul di ruangan atas bersama dengan Maria, Bunda Allah, sehingga mereka dapat memusatkan pandangan mereka kepada wajah Tuhan dan belajar dari Dia rahasia hati-Nya.

Komunitas Sant'Egidio di seluruh dunia berkumpul bersama di berbagai tempat doa dan menghamparkan di hadapan Tuhan harapan dan penderitaan manusia yang lelah dan letih seperti yang di katakan oleh Injil (Mat. 9:37). Dalam kumpulan di masa lalu ini kita bisa melihat jumlah massa yang sangat besar di kota-kota modern ini, jutaan pengungsi yang terus melarikan diri dari negeri mereka, orang miskin yang terpinggirkan ke tepi kehidupan dan mereka yang menantikan seseorang yang akan merawat mereka. Berdoa bersama termasuk di dalamnya tangisan, seruan, permohonan, keinginan bagi damai, penyembuhan dan penebusan manusia di dunia ini. Doa tidak pernah sia-sia, doa terus menerus kepada Tuhan sehingga mengubah kecemasan menjadi harapan, air mata menjadi kegembiraan, putus asa menjadi kebahagiaan, dan kesepian menjadi persatuan. Semoga Kerajaan Allah hadir segera di antara manusia.