DOA HARIAN

Memory of the Saints and the Prophets
Firman tuhan setiap hari
Libretto DEL GIORNO
Memory of the Saints and the Prophets
Wednesday, September 18


Reading of the Word of God

Alleluia, alleluia, alleluia

You are a chosen race,
a royal priesthood, a holy nation,
a people acquired by God
to proclaim his marvellous works.

Alleluia, alleluia, alleluia

1 Timothy 3,14-16

I write this to you in the hope that I may be able to come to you soon; but in case I should be delayed, I want you to know how people ought to behave in God's household -- that is, in the Church of the living God, pillar and support of the truth. Without any doubt, the mystery of our religion is very deep indeed: He was made visible in the flesh, justified in the Spirit, seen by angels, proclaimed to the gentiles, believed in throughout the world, taken up in glory.

 

Alleluia, alleluia, alleluia

You will be holy,
because I am holy, thus says the Lord.

Alleluia, alleluia, alleluia

Paul wants to visit Timothy in Ephesus as soon as possible; however, he knows that his journey might be delayed. In the meantime, he wants to send him precise instructions about the organization of the Church, the common prayer (2:1-15) and the selection of the sacred ministers (3:1-13). The care for the communities is a steady concern for the apostle; it never leaves him, even if he is physically far from them. When he writes to Timothy, Paul thinks about the many Christian communities in Asia Minor as well; he is concerned about their stability and the danger of being reabsorbed by the world. He writes that the Church is "the pillar and the bulwark of the truth," put by God in this world to be the foundation of the revelation of God, visible to all. The core of this revealed truth is the "mystery of our religion," that is the person of Jesus, the merciful, the meek and humble of heart. In six short verses, Paul sings this mystery of piety, in a hymn that was maybe sung in the liturgy of the Church at that time. The mystery of Christ is presented with three pairs of opposites. In the first "flesh and Spirit", he presents the nature both human and divine of Christ: he opposes the vindication in the Spirit to the manifestation in the flesh, namely his Resurrection as a victory over death; by the power of the Spirit, the Father proclaims to everyone that Jesus, sentenced to death on the cross like a criminal, is the Holy and Righteous One (Acts 3:14). The second pair, "seen by angels" and "proclaimed among Gentiles," refers to the triumph of Christ ascended into heaven and master of history, not limited to a defined historical period or to a people. Thus, his Gospel is proclaimed to the Gentiles as well. Through the third pair of opposites, "believed in throughout the world" and "taken up in glory", Paul sings the victory of Christ elevated and glorified at the right hand of the Father; he maintains that "Without any doubt, the mystery of our religion is great," the Mystery Jesus entrusted into the hands of the Church and of every believer. The Church must live and show this mystery of religion in all ages. This is what the world, and every person, needs.

Doa merupakan jantung kehidupan Komunitas Sant'Egidio dan merupakan prioritas yang paling penting. Di penghujung hari, setiap Komunitas Sant'Egidio, besar maupun kecil, akan berkumpul di sekeliling Tuhan untuk mendengarkan sabda-Nya. Sesungguhnya Sabda Allah dan doa merupakan landasan seluruh kehidupan Komunitas. Para rasul tidak bisa tidak selain tetap di sekitar kaki Yesus, seperti yang dilakukan oleh Maria dari Bethani, untuk menerima kasih dan belajar cara-Nya (Fil. 2:5).

Sehingga setiap malam, ketika Komunitas kembali ke kaki Tuhan, Komunitas mengulangi kata-kata dari rasul tak bernama: "Tuhan ajarkanlah kami cara berdoa" Yesus, Sang Guru, terus menjawab: "Ketika kamu berdoa, katakanlah: Abba, Bapa". Hal itu bukanlah satu seruan sederhana. Dengan kata-kata ini, Yesus membiarkan para murid untuk berperan serta dalam hubungan mereka sendiri dengan Bapa. Oleh sebab itu, fakta bahwa sebagai anak-anak Bapa yang bertahta di surga, muncul sebelum kata-kata yang mungkin kita ucapkan. Jadi doa di atas segalanya merupakan cara untuk menjadi manusia. Ini untuk mengatakan bahwa kita anak-anak yang berpaling kepada Bapa dengan iman, dan yakin bahwa hal itu akan didengar.

Yesus mengajar kita memanggil Allah dengan sebutan "Bapa Kami" Tidak hanya "Bapa" atau "Bapaku" Para murid, meskipun mereka berdoa dengan cara mereka, tidak pernah terisolasi tidak juga menjadi yatim; mereka selalu menjadi anggota keluarga Tuhan.

Dalam doa bersama, di samping misteri anak Allah, ada juga misteri persaudaraan, seperti Bapa Gereja mengatakan: "Kamu tidak bisa memiliki Allah sebagai Bapa tanpa memiliki gereja sebagai ibu". Ketika berdoa bersama, Roh Kudus menyatukan para rasul di ruangan atas bersama dengan Maria, Bunda Allah, sehingga mereka dapat memusatkan pandangan mereka kepada wajah Tuhan dan belajar dari Dia rahasia hati-Nya.

Komunitas Sant'Egidio di seluruh dunia berkumpul bersama di berbagai tempat doa dan menghamparkan di hadapan Tuhan harapan dan penderitaan manusia yang lelah dan letih seperti yang di katakan oleh Injil (Mat. 9:37). Dalam kumpulan di masa lalu ini kita bisa melihat jumlah massa yang sangat besar di kota-kota modern ini, jutaan pengungsi yang terus melarikan diri dari negeri mereka, orang miskin yang terpinggirkan ke tepi kehidupan dan mereka yang menantikan seseorang yang akan merawat mereka. Berdoa bersama termasuk di dalamnya tangisan, seruan, permohonan, keinginan bagi damai, penyembuhan dan penebusan manusia di dunia ini. Doa tidak pernah sia-sia, doa terus menerus kepada Tuhan sehingga mengubah kecemasan menjadi harapan, air mata menjadi kegembiraan, putus asa menjadi kebahagiaan, dan kesepian menjadi persatuan. Semoga Kerajaan Allah hadir segera di antara manusia.