DOA HARIAN

Sunday Vigil
Firman tuhan setiap hari
Libretto DEL GIORNO
Sunday Vigil
Saturday, March 23


Reading of the Word of God

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

Whoever lives and believes in me
will never die.

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

Micah 7,14-15.18-20

With shepherd's crook lead your people to pasture, the flock that is your heritage, living confined in a forest with meadow land all round. Let them graze in Bashan and Gilead as in the days of old! As in the days when you came out of Egypt, grant us to see wonders! What god can compare with you for pardoning guilt and for overlooking crime? He does not harbour anger for ever, since he delights in showing faithful love. Once more have pity on us, tread down our faults; throw all our sins to the bottom of the sea. Grant Jacob your faithfulness, and Abraham your faithful love, as you swore to our ancestors from the days of long ago.

 

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

If you believe, you will see the glory of God,
thus says the Lord.

Praise to you, o Lord, King of eternal glory

This passage from Micah is taken from a true liturgy of hope in which a special dialogue between God and Israel is weaved. At first the prophet pleads with the Lord to intervene for his people and repeat the miracles of the Exodus: "As in the days when you came out of the land of Egypt, show us marvellous things" (v. 15). He tries to remind God of the reasons for which he is obliged to intervene. There is an underlying reason: his mercy. And Micah weaves a very short but intense hymn to mercy: "Who is a God like you, pardoning iniquity and passing over the transgression of the remnant of your possession? He does not retain his anger forever, because he delights in showing clemency" (v.18). Then, as if speaking to the people, the prophet offers a small meditation aiming to inspire hope: "He will again have compassion upon us" (v. 19), assures the prophet. And he presents, with two very effective images, God's mercy: "He will tread our iniquities under foot" (v. 19), and turning, therefore, to God: "You will cast all our sins into the depths of the sea" (v.19). The Lord will wreck our iniquities and our sin. How - we can all conclude - not to be moved by such a great love and not to let be loved by a God so ready not only to forget but even to destroy our sins? God forgives the sins of Israel because he committed with the "fathers from the days of old," for this reason he will show again his loyalty and his benevolence. And all of this will appear in its fullness when God sends His Son into the world; a son who directly takes on his shoulders the whole burden of sin, and with his passion on the cross destroys them forever. The face of Jesus is the face of mercy that saves.

Doa merupakan jantung kehidupan Komunitas Sant'Egidio dan merupakan prioritas yang paling penting. Di penghujung hari, setiap Komunitas Sant'Egidio, besar maupun kecil, akan berkumpul di sekeliling Tuhan untuk mendengarkan sabda-Nya. Sesungguhnya Sabda Allah dan doa merupakan landasan seluruh kehidupan Komunitas. Para rasul tidak bisa tidak selain tetap di sekitar kaki Yesus, seperti yang dilakukan oleh Maria dari Bethani, untuk menerima kasih dan belajar cara-Nya (Fil. 2:5).

Sehingga setiap malam, ketika Komunitas kembali ke kaki Tuhan, Komunitas mengulangi kata-kata dari rasul tak bernama: "Tuhan ajarkanlah kami cara berdoa" Yesus, Sang Guru, terus menjawab: "Ketika kamu berdoa, katakanlah: Abba, Bapa". Hal itu bukanlah satu seruan sederhana. Dengan kata-kata ini, Yesus membiarkan para murid untuk berperan serta dalam hubungan mereka sendiri dengan Bapa. Oleh sebab itu, fakta bahwa sebagai anak-anak Bapa yang bertahta di surga, muncul sebelum kata-kata yang mungkin kita ucapkan. Jadi doa di atas segalanya merupakan cara untuk menjadi manusia. Ini untuk mengatakan bahwa kita anak-anak yang berpaling kepada Bapa dengan iman, dan yakin bahwa hal itu akan didengar.

Yesus mengajar kita memanggil Allah dengan sebutan "Bapa Kami" Tidak hanya "Bapa" atau "Bapaku" Para murid, meskipun mereka berdoa dengan cara mereka, tidak pernah terisolasi tidak juga menjadi yatim; mereka selalu menjadi anggota keluarga Tuhan.

Dalam doa bersama, di samping misteri anak Allah, ada juga misteri persaudaraan, seperti Bapa Gereja mengatakan: "Kamu tidak bisa memiliki Allah sebagai Bapa tanpa memiliki gereja sebagai ibu". Ketika berdoa bersama, Roh Kudus menyatukan para rasul di ruangan atas bersama dengan Maria, Bunda Allah, sehingga mereka dapat memusatkan pandangan mereka kepada wajah Tuhan dan belajar dari Dia rahasia hati-Nya.

Komunitas Sant'Egidio di seluruh dunia berkumpul bersama di berbagai tempat doa dan menghamparkan di hadapan Tuhan harapan dan penderitaan manusia yang lelah dan letih seperti yang di katakan oleh Injil (Mat. 9:37). Dalam kumpulan di masa lalu ini kita bisa melihat jumlah massa yang sangat besar di kota-kota modern ini, jutaan pengungsi yang terus melarikan diri dari negeri mereka, orang miskin yang terpinggirkan ke tepi kehidupan dan mereka yang menantikan seseorang yang akan merawat mereka. Berdoa bersama termasuk di dalamnya tangisan, seruan, permohonan, keinginan bagi damai, penyembuhan dan penebusan manusia di dunia ini. Doa tidak pernah sia-sia, doa terus menerus kepada Tuhan sehingga mengubah kecemasan menjadi harapan, air mata menjadi kegembiraan, putus asa menjadi kebahagiaan, dan kesepian menjadi persatuan. Semoga Kerajaan Allah hadir segera di antara manusia.